Kedua roda melaju begitu mesra
mereka beriringan dalam putaran yang sama
Satu berhenti satu lainnya menyetujui
harmonis melintasi rumah-rumah bercat manis
Suasanya telah berubah
mereka melaju di jalan berbatu
sang ban depan tak tega
melihat ban belakang kepayahan
mendaki setiap tanjakan
Dengan sisa tenaga
mereka masih berputar
tetiba ban belakang mengaduh
paku berukur panjang menghujam tubuh
perlahan tubuhnya mengiring
ban depan hanya bisa terdiam
berharap pemiliknya segera memberikan bantuan pertama
Mereka berhenti melaju
di rumah penuh oli
ban belakang dikuliti
kali pertama mereka berpisah
raut wajah sang pemilik gelisah
dua lembar uang merah keluar
istriku digantikan
mereka beriringan dalam putaran yang sama
Satu berhenti satu lainnya menyetujui
harmonis melintasi rumah-rumah bercat manis
Suasanya telah berubah
mereka melaju di jalan berbatu
sang ban depan tak tega
melihat ban belakang kepayahan
mendaki setiap tanjakan
Dengan sisa tenaga
mereka masih berputar
tetiba ban belakang mengaduh
paku berukur panjang menghujam tubuh
perlahan tubuhnya mengiring
ban depan hanya bisa terdiam
berharap pemiliknya segera memberikan bantuan pertama
Mereka berhenti melaju
di rumah penuh oli
ban belakang dikuliti
kali pertama mereka berpisah
raut wajah sang pemilik gelisah
dua lembar uang merah keluar
istriku digantikan
Post a Comment